Monday, May 21, 2012

Kebangkitan Nasional 2012


Bertempat di Museum Kebangkitan Nasional tanggal, 21 Mei 2012 telah dibuka dengan resmi oleh Direktur Pelestarian  Cagar Budaya dan Museum Kem Dik.Bud, Bapak Surya Helmi, Pameran Sejarah Pergerakan nasional  Nasional  " Satu Abad Indische Partij". Pameran akan berlangsung selama 1 minggu sampai dengan tanggal 27 Mei 2012. Indische Partij didirikan di Bandung pada tanggal 25 Desember 1912 oleh Ernest François Eugène Douwes Dekker (sering disingkat menjadi E.F.E. Douwes Dekker saja) Dr. Tjipto Mangunkusumo, dan Suwardi Suryaningrat. Selain pameran, bulan depan juga akan diselenggarakan Seminar 1 Abad Indische Partij dengan tempat yang sama yaitu Museum Kebangkitan Nasioanal jalan Abdurachman Saleh no.26 Jakarta.

1 comment:

Felicia said...

Minimal deposit 50rb
Bonus member baru 30%
Bonus harian 5%
Aman & Terpercaya
hanya di bit.do/bolay0

Whatsapp kami
bit.do/WA_BOLAYO

+6282321807397